Jahe

Pemanfaatan :
BAGIAN YANG DIGUNAKAN Rimpang. Kegunaan 1. Asi. 2. Batuk. 3. Membangkitkan nafsu makan. 4. Mulas. 5. Perut kembung. 6. Serbat. 7. Gatal (obat luar). 8. Luka (obat luar). 9. Sakit kepala (obat luar). 10. Selesma (obat luar). RAMUAN DAN TAKARAN Mulas Ramuan: Jahe Merah (parut) 3 rimpang Cara pembuatan: Diperas. Cara pemakaian: Diminum 3 kali sehari 1 sendok teh. Lama pengobatan: Diulang selama 3 hari. Serbat Ramuan: Jahe 1 rimpang Bunga Cengkih 2 biji Buah Kemukus 4 biji Buah Cabai Jawa 3 biji Sereh 1 ruas jari tangan Biji Pala 1 / 5 butir Daun Jeruk Purut 1/2 lembar Kulit Kayu Manis sedikit Gula Aren secukupnya Air 200 ml Cara pembuatan: Dibuat infus atau

Baca lebih lanjut